Karet Coupling Rotex PU (Rubber Insert Coupling PU)
Spesifikasi Karet Coupling Rotex PU (Rubber Insert Coupling PU)
Karet
Coupling Rotex PU / Seal Coupling Rotex (Rubber Insert Coupling PU)
Coupling ialah suatu alat yang berfungsi
untuk menghubungkan dua shaft guna menyalurkan suatu gerak (torsi), secara
sederhana coupling berfungsi sebagai power transmission. Cara kerja coupling
ialah sederhana, ujung kedua shaft disambungkan pada coupling. Saat shaft
penggerak mulai bekerja (berputar), terjadi hentakan di coupling, untuk meredam
hentakan ini maka digunakanlah komponen peredam pada coupling yang terbuat dari
karet atau plastik (sering disebut dengan Karet Coupling / Coupling Rotex).
- Temperature: -40~+100° C
- Torque: 22.4-2500NM
- Material: PU (Polyurethane)
Rekomendasi:
- Gunakan material yang kenyal dan tahan hentakan, terlebih untuk start-stop operation.
- PolyUrethane ialah material yang memiliki mechanical properties yang paling cocok untuk aplikasi coupling.
- Semakin berat beban kerja hendaknya menggunakan material yang lebih keras, Dalam kondisi ekstrim bisa menggunakan plastik.
Kode Coupling Rotex PU
Coupling Rotex GR-14
Coupling Rotex GR-19
Coupling Rotex GR-24
Coupling Rotex GR-28
Coupling Rotex GR-38
Coupling Rotex GR-42
Coupling Rotex GR-48
Coupling Rotex GR-55
Coupling Rotex GR-65
Coupling Rotex GR-75
Coupling Rotex GR-90
Coupling Rotex GR-100
Coupling Rotex GR-110
Coupling Rotex GR-125
Tersedia juga Coupling Rotex
dengan ukuran dan material lainnya.
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :